·
Handphone/smartphone
yang saya gunakan ialah BlackBerry Curve 8320.
Telah 1 tahun lebih saya memakai handpone
tersebut, handpone tersebut pemberian dari saudara saya . saudara saya membelinya di temannya sendiri.
·
Berikut
ini spesifikasi BalckBerry Curve 8320 :
Handpone BlackBerry curve 8320 merupakan
ponsel kelas menengah yang memiliki panjang 107 x 60 x 15.5 mm (4.21 x 2.36 x
0.61 in) serta 111 g (3.92 oz), Warna yang tersedia pada BlackBerry 8320 ini ialah
hitam, merah dan putih . Dan handpone yang saya miliki berwarna hitam.
BlackBerry 8320 memilik
paket lengkap dengan bidang sentuh QWERTY , tombol keluar di sebelah kanan bidang
sentuh, tombol menu di sebelah kiri bidang sentuh.
Mempunyai layar yang mengagumkan ,
layar berwarna 320
x 240 pixels, 2.5 inches (~160 ppi pixel density),
layar peka cahaya dengan pendeteksi kedekatan, ukuran font yang dapat
dipilih pengguna .
Handpone ini memiliki memori yang
tidak terlalu besar , memori terpasang 64 MB ROM (dibagi antara penyimpanan OS dan aplikasi),
dengan kartu memori microSD hingga up to 4 GB. Dan juga memiliki music dan
video yang mengesankan , format video
: -MP4/WMV/H.263/H.264 player , Format audio : MP3/WAV/eAAC+/WMA player ,
Format gambar : .bmp,
.jpg, .gif, .png .
BlackBerry
Curve 8320 ini juga dijangkau oleh Wi-Fi dukungan 802.11 b/g/n, WPA/WPA2
Pribadi dan Perusahaan, akses Wi-Fi® ke
BlackBerry® Enterprise Server, akses Wi-Fi® ke BlackBerry® Internet Bundle,
dukungan untuk UMA (tergantung operator)
Memiliki
kecanggihan yang kita butuhkan , BlacBerry 8320 ini memiliki baterai lithium
ion 1100
mAh yang dapat dilepas/ diisi daya ulang , waktu
bicara: Hingga 4 jam (GSM®) , waktu
siaga: Hingga lebih dari 15 hari (GSM), waktu pemutaran musik: Hingga 10 jam, waktu
pemutaran video: Hingga 4 jam
Bisa
juga digunakan untuk mengabadikan momen dengan Kamera 2 MP, lampu kilat, zoom
digital 2x, fokus otomatis kontinu, stabilisasi gambar, berbagai modus
pengambilan gambar, perekaman video, serta mencakup BlackBerry ® Maps
Sumber Spesifikasi: http://id.blackberry.com/smartphones/blackberry-torch-8320/phone-specifications.html
Kelebihan BlackBerry Curve
8320 :
- Tampilan BlackBerry OS yang terlihat lebih baik pada jaman dulu
- Browser cepat dan gesit dibandingkan dengan BB pendahulunya
- Browsing dengan banyak tab sekaligus.
- Dukungan Kinetic Scrolling pada Browser.
- Kamera dengan kualitas lebih baik.
- Desain yang terlihat elegan dan berbeda dari BlackBerry
lainnya.
- Banyak terdapat penambahan fitur-fitur baru.
- Aplikasi office yang lebih mendukung kinerja pebisnis.
- Kemampuan pinch and zoom pada layar.
Kelemahan BlackBerry Curve
8320 :
- Layar tidak lebih baik dari layar ponsel keluaran
sekarang maupun ponsel setingkat lainnya.
- Prosesor memang dikatakan lambat, itu mempengaruhi
proses pada kinerja ponsel
- Trackball yang kurang sensitif.
Aplikasi
yang sering saya gunakan
- BlackBerry Messenger
- Browser
Cara penggunaan aplikasi BlackBerry Messenger
- Jika belum tersedia di handpone anda , anda bisa mendownload terlebih dahulu di App Word
- Aplikasi dijalankan
- Pilih aplikasi dan ketik Blacberry messenger pada search
- Apabila aplikasi BlackBerry messenger telah muncul maka klik dan download aplikasi tersebut .
- Dan anda pun bisa menjalankannya
- Terlebi dahulu kita harus mendaftarkan email ID dan password pada blackberry messenger tersebut baru bisa menggunakan aplikasi tersebut .
NB
: Aplikasi Blackberry Messenger tersebut banyak diminati oleh remaja-remaja
karena aplikasi ini bisa menggantikan sms
karena dengan paket2 dari operator yang bisa dibayar perhari/perminggu
bahkan perbulan cukup terjangkau untuk mengakses semua aplikasi social network
tersebut. dan juga bermanfaat untuk ladang bisnis.
0 comments:
Post a Comment